Kamis, 14 Februari 2013

Blogger Sukses dan Blogger Amatir

Blogger Sukses dan Blogger Amatir - Dengan adanya tulisan ini, bukan berarti saya adalah blogger yang sukses. Tapi dengan tulisan ini saya sedikit membandingkan dan kebiasaan ini sering terjadi di kalangan para blogger di Indonesia.

Blogger adalah orang yang hobby untuk menulis dan berbagi di dunia maya. Blogger  mempunyai beberapa sifat. Diantaranya:
  1. Sok Pintar
  2. Tidak Sabaran
  3. Mau Tau Segalanya
  4. Tekun
  5. Tidak Menghargai
  6. Pantang Menyerah
Beberapa sosok di atas pasti anda bingung apa artinya. Untuk menjawab pertanyaan anda dan menentukan inti dari tulisan Blogger Sukses dan Blogger Amatir ini.

Blogger Sukses dan Blogger Amatir
 
Blogger Sukses dan Blogger Amatir

Blogger Sukses
  1. Template
    Dia tidak main-main dan sembarang gunakan template, karena blogger yang sukses akan membeli atau membuat sendiri template yang dia gunakan.
  2. Tulis Artikel
    Menulis Artikel adalah kerja utama dari seorang blogger. Untuk itu dia biasanya menulis sendiri tentang pengalamannya dan pengetahuannya, dan jika dia sedang bosan maka mencari jasa tulis artikel yang baik.
  3. Konsisten
  4. Tidak Banyak Bicara
  5. Rata-rata semuanya dibeli
    • Beli Backlink
    • Beli Jasa
    • dan lain-lainnya..
  6. Tidak menyerah dan selalu fokus dalam profesi seorang blogger.
 
 
Blogger Amatir
  1. Template
    Langsung cari di google di key "download template gratis". Setelah template gratis tersebut ketemu langsung pasang di blognnya dan menghapus Copyright di footer. Dan jika orang bertanya "Bisa buatin template?" jawabannya &*^^&% (bingung)
  2. Tulis Artikel
    Berantakan, tidak beraturan, apa saja yang ingin dia ucapkan. Tanpa memikirkan efek dari tulisan tersebut.
  3. Tidak Menghargai
    Salah satu tindakan yang biasanya di lakukannya adalah mencuri tulisan, template, keyword, foto, audio, dan sebagainya. Tapi lebih teragisnnya dia lebih berwenang layaknya dia yang punya hal tersebut.
  4. Blogwalking untuk Mendapatkan Backlink
    • Saling Komentar
      Adalah blogwalking yang populer atau yang sering dilakukan oleh para blogger untuk mendapatkan backlink yang gratisan
    • Saling Klik Iklan
      Jika di blognya ada iklan PPC maka mereka membuat komunitas untuk saling klik iklan
  5. Pengunjung !
    Pikiran dari blogger ini adalah ingin punya pengunjung yang banyak, dan bagaimanapun caranya dan kerjanya dia selalu mengharapkan pengunjung datang.
  6. Iklan
    Blognya kebanyakan iklan dari pada isi dan manfaatnya. Sehingga para pengunjungpun bosan melihat iklan terlalu banyak di blog tersebut.
Setelah membaca tulisan di atas, Apakah anda termasuk Blogger Sukses atau Blogger Amatir?

25 komentar:

  1. Kayaknya saya masih blogger amatiran sob coz saya masih pake template gratis dari Zoomtemplate, blogwalking untuk nyari backlink dan banyak iklan yg terpasang pada blog saya... :D

    BalasHapus
  2. Sangat Membantu Buat Newbie Thx Ya

    BalasHapus
  3. waduhh... kira-kira.. saiia masuk yg mana nii..?!?! hmmm.. moga ajja gag ada anggepan yg gag diinginkan dari tmn2 blogger semua ttg kita semua hehehehe.. *nyari aman :p

    BalasHapus
    Balasan
    1. Ane ngak bisa nebak nih, tapi koreksi diri ajalah gan.

      Hapus
  4. saya masih sngat amatir gan di dunia blogger yg sering lupa di kmbangkan :D

    BalasHapus
  5. mantap artikelnya gan ??
    #http://eazmailce.blogspot.com/

    BalasHapus
  6. hehe..saya orangnya gratisan dan blognya buat ngiklan berarti saya amatir nih wkwowkwkok

    BalasHapus
  7. Ane tipe ini gan...Tidak menyerah dan selalu fokus dalam profesi seorang blogger.dah ane foloow gan....

    BalasHapus
  8. Wah...saya lebih amatiran da nubitol. Thanks.

    BalasHapus
  9. Saya masuk 22nya sob...
    hahahahaa..yang sukses masuk eh yang amatir juga masuk.
    Tp untungnya saya tidak sok pintar,, hihihihihii... ^^

    BalasHapus
    Balasan
    1. terima kasih mastah sudah ngunjungin blog ane :D :p

      Hapus
  10. Sudah dpt brp korban sob? hehehehe survey nya kasih detil angka atuh..

    BalasHapus
  11. Nice artikel

    visit and comment
    http://zona-dikhy.blogspot.com/

    BalasHapus
  12. Jika kriteria sukses adalah seperti di atas, mungkin saya akan selalu jd amatir. Karena saya tidak mau beli backlink dsb. Walau pun saya cukup tersinggung jika ada yg bilang tulisan saya berantakan, ha2

    BalasHapus